Rabu, 26 Juni 2024, Aula Kampus 2 Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) dipenuhi semangat antusias dari 120 mahasiswa yang tergabung dalam Asisten Laboratorium dari berbagai program studi. Mereka berasal dari Informatika, Teknik Industri, Teknik Elektro, Teknik Mesin, Agroteknologi, dan Teknologi Pangan. Kehadiran mereka dalam acara Sharing Session Laboratorium Terpadu ini menandakan komitmen...Read More
Sidoarjo, 7 Juni 2024 – Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) melalui Program Studi Teknik Mesin menyelenggarakan Workshop Welding Engineer pada hari Jumat, 7 Juni 2024, di Aula Kampus 2 Umsida. Acara ini dihadiri oleh sekitar 100 mahasiswa Teknik Mesin semester 8 yang akan segera lulus dan mengikuti sertifikasi Welding Engineer. Workshop ini bertujuan untuk membekali para...Read More
Pada hari Minggu, 31 Maret 2024 telah dilaksanakan Pelatihan CAD (Computer Aided Design) Teknik Mesin 2024 dengan mengangkat tema “ Mengoptimalkan Penggunaan Teknologi CAD Untuk Meningkatkan Kreatifitas dan Efisiensi” yang dilaksanakan pada Laboratorium Desain Manufaktur Kampus 2 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. Kegiatan ini merupakan program kerja dari Himpunan Mahasiswa Mechanical Engineering periode 2023-2024. Sasaran dari kegiatan...Read More
Sidoarjo, 08 Maret 2024 – Hari ini, Program Studi Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA) menunjukkan kontribusinya yang luar biasa dalam mendukung proses Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi (AIPT) yang sedang berlangsung. Melalui pemeran produk hasil penelitian dan abdimas, dosen Teknik Mesin memamerkan inovasi-inovasi terkini yang tidak hanya menjadi kebanggaan kampus, tetapi juga membuktikan dedikasi UMSIDA...Read More
Pada tanggal 6 sampai 7 Februari 2024 telah dilaksanakan Latihan Kepemimpinan Mahasiswa Tingkat Dasar (LKMM-TD) oleh Program Studi Teknik Mesin yang diperuntukkan bagi angkatan 2023. Kegiatan ini bertempat di Villa Graha Umsida Trawas, Mojokerto “Menggali Kemampuan Membangun Jiwa Kepemimpinan”. Kegiatan ini merupakan program kerja dari Himpunan Mahasiswa Mechanical Engineering periode 2023-2024. Sasaran dari kegiatan ini...Read More
Sidoarjo, 24 Januari 2024 – Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo menggelar workshop pelatihan mengenai penggunaan alat lab Bomb Calorimeter pada hari Rabu, 24 Januari 2024. Acara ini dihadiri oleh para dosen dari Fakultas Saintek dan Asisten Laboratorium. Pemateri pada workshop ini adalah Bapak Roch Adi Prasetya, perwakilan dari PT. Garda Teknika. Workshop ini bertujuan...Read More
Pada hari Minggu, 14 Januari 2024 telah dilaksanakan UPGRADING Teknik Mesin 2024 dengan mengangkat tema “ Konglomerasi Kekompakan: Saling Mendukung dalam Tantangan” yang dilaksanakan pada GKB 4 Kampus 2 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. Kegiatan ini merupakan program kerja awal dari Himpunan Mahasiswa Mechanical Engineering periode 2023-2024. Sasaran dari kegiatan ini merupakan Mahasiswa Baru Prodi Teknik Mesin...Read More
Recent Comments